Perbaharui Data, Babinsa Laksanakan Puldata Ter

    Perbaharui Data, Babinsa Laksanakan Puldata Ter

    SUMENEP - Terus memperbaharui data wilayah binaan, Babinsa Koramil 0827/12 Dasuk Serka Wahyono melaksanakan Puldata Ter Bersama Perangkat Desa bertempat di Kantor Desa Kerta Barat Kecamatan Dasuk Kabupaten Sumenep, Selasa (12/03/2024).

    Dalam kegiatan Puldata Teritorial tersebut, Babinsa selalu berkoordinasi dengan perangkat desa untuk mempermudah memperoleh data terbaru yang diperlukan, meliputi Data Geografi, Demografi dan Data Kondisi sosial masyarakat di wilayah binaan, data-data tersebut sangat diperlukan oleh satuan komando kewilayahan, guna terlaksananya pembinaan teritorial, sesuai dengan program komando kewilayahan.

    “Selain memperbaharui data, kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat sinergitas dan kerja sama yang baik antara Babinsa bersama aparat desa, dalam rangka mendukung tugas pokok Koramil 0827/12 Dasuk serta terwujudnya kemanunggalan TNI dengan Rakyat, ” terang Babinsa.

    Dengan rutin Babinsa Koramil 0827/12 Dasuk Serka Wahyono mendatangi dan berkomunikasi dengan Perangkat Desa berbagai elemen masyarakat seperti tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan lainnya. Pasti sangat mendukung dalam sasaran tugas Babinsa di wilayah, ” ungkapnya.

    "Perangkat Desa Kerta Barat menambahkan Saya berterima kasih atas kunjungan Babinsa, “Dengan adanya kegiatan ini akan lebih mempererat kerjasama antara Pemerintah Desa dan Babinsa dalam mendukung pelaksanaan kegiatan di Desa, " pungkasnya.

    sumenep
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Jalani Puasa di Bulan Ramadhan, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Masa Panen Tiba Babinsa Bluto Bantu Petani...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Hendri Kampai: Saat Politisi Terjebak Janji Politik
    Danrem 082/CPYJ Tinjau Langsung Lokasi Pembangunan Batalyon Teritorial di Lamongan
    MCM Dorong Menkomdigi dan DPR RI Kaji Soal Pembatasan Medsos bagi Anak-anak
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara

    Ikuti Kami